– Work at Height, Industrial Rope Access and Difficult Access Company Operating
– Safety and Rescue Equipment
ABOUT US
Mainrope Indonesia merupakan perusahaan yang bergerak di bidang Jasa Profesional dan Teknis. Kami mempunyai keahlian bekerja diketinggian dan ruang terbatas menggunakan akses tali. Akses tali dapat diap/ikasikan diberbagai bidang pekerjaan, misalnya pembersihan gedung bertingkat, Pengecatan struktur bangunanlpabrik, pembersihan silo, pembersihan cerobong asap pabrik, lnspeksi (NOT), Vertikal Rescue dan pekerjaan lain yang berhubungan dengan ketinggan dan Safety.
Melihat semakin banyaknya pekerjaan di ketinggian dengan tuntutan keamanan dan keselamatan yang tinggi, maka Kami berusaha memberikan pelayanan yang profesional, aman dan terpercaya dengan mengutamakan keamanan dan keselamatan dalam bekerja.
Didukung oleh tenaga kerja yang handal, professional dan terlatih, serta peralatan yang memenuhi standar keamanan dan keselamatan, kami siap untuk memberikan pelayanan yang terbaik. Para tenaga kerja Kami seluruhnya telah bersertifikat di bidang rope access. sehingga skill dan pengetahuan baik teknik hingga rescue tidak perlu diragukan lagi.
Kami telah berpengalaman dalam menyelesaikan banyak pekerjaan di ketinggian dan ruang terbatas, dari gedung tinggi, hotel, pabrik, lndustri, Konstruksi, perkapalan dan pertambangan di Indonesia dengan berbagai aspek pekerjaan dengan pengalaman yang kami miliki, kami siap memberikan pelayanan yang terbaik untuk anda.
our services
ROPE ACCESS
Melakukan segala bentuk pekerjaan menggunakan akses tali di tempat yang tidak memiliki akses sama sekali (unaccessible).
BUILDING MAINTENANCE
Melakukan pembersihan kaca/ACP pada gedung bertingkat, perawatan struktur bangunan gedung/pabrik, pembersihan dan perawatan Silo, pembersihan dan perawatan cerobong asap, perawatan tangki, dan segala bentuk pembersihan dan perawatan dengan menggunakan akses tali.
SAFETY & RESCUE EQUIPMENT
Menyediakan dan menjual segala macam peralatan Safety dan Rescue untuk pekerjaan ketinggian dan ruang terbatas, industri dan rescue.